Monday, March 14, 2011

Prefix Nomor Operator Seluler Indonesia

Operator seluler di Indonesia tumbuh bak jamur di musin hujan. Hal ini menggambarkan semakin menggiurkannya bisnis telekomunikasi tanah air. Banyaknya operator seluler tersebut menyebabkan banyaknya nomor telepon dengan awalan yang berbeda-beda sesuai dengan operatornya masing-masing.



Berikut ini adalah daftar prefix number nomor operator seluler di Indonesia


Simpati : 0812, 0813, 0811
As : 0852, 0853
Mentari : 0815, 0816, 0858
Im3 : 0856, 0857
XL : 0817, 0818, 0819, 0859, 0878
Three : 0896, 0897, 0898, 0899
Axis : 0831, 0838
Fren : 0885, 0886, 0887, 0888
Smart : 0881, 0882, 0883, 0884


Source


http://fabrie.blogspot.com/2010/06/prefix-nomor-operator-seluler-indonesia.html

No comments:

Post a Comment